Pecinta seblak mungkin akan jadi khawatir setelah beberapa saat lalu beredar pesan yang menyebar di media sosial mengatakan kerupuk seblak enyal pemicu usus buntu. Menurut ahli gizi Institut Pertanian Bogor, Hardinsyah, kerupuk kenyal itu bisa diproses di saluran pencernaan. "Kan kerupuk itu dari aci terus dikasih bumbu. Makanan saat dikonsumsi masuk lambung lalu masuk usus sudah seperti pasta. Kikil saja, yang lebih kenyal bisa diproses," kata Hardinsyah dihubungi Health-Liputan6.com beberapa saat lalu ditulis Kamis (12/10/2017). Perlu diperhatikan ya kawan, tidak dipungkiri seblak akan nikmat jika disantap kapanpun namun diusahakan untuk tidak memakannya pada waktu pagi hari ya moms,karena perut kita masih kosong. Di siang hari atau malam hari, ketika siang hari menurut mimin adalah waktu yang cocok untuk makan seblak. Saat cuaca sedang panas dan kepala pusing sangat menggiurkan untuk memakan seblak pedas alpalagi jika dipadukan dengan es teh manis, sangat segar bukan? Dengan kuah pedasnya yang diberi taburan sosis sangat menggoda udah dimakan. Atau ketika malam hari saat kita butuh hangatnya kuah karena cuaca yang dingin akan terasa lebih nyaman untuk disantap